Search

Gendut Soekamti

Sabtu, 17 Desember 2011

percayalah kita adalah Pemenang Bukan Pecundang?

assalamu'alaikum..sahabat smua ,apa kabarnya?smoga selalu dalam lindungan-Nya.aamiin,masih seperti kemarin saya kali ini hanya memberi Semangat dengan kata kata,biarpun secuil semoga bermanfaat.untuk me5anjutkan postingan kemarin ketika Mwbers dicaci,boleh dibilang untuk post yang ini sebagai obatnya
Setiap orang dilahirkan sebagai sesuatu yang baru, sesuatu yang belum pernah ada sebelumnya. Dia dilahirkan dengan apa yang dia butuhkan untuk menang dalam hidup. Setiap orang mampu melihat, mendengar, menyentuh, merasakan, dan berpikir untuk dirinya sendiri.

Setiap orang mempunyai potensi yang unik (kemampuan dan keterbatasannya). Setiap orang mampu menjadi berbeda, berpikir, waspada, dan menjadi orang yang kreatif dalam berproduksi dijalannya

Kata "pemenang" dan "pecundang" mempunyai banyak arti. Ketika kita merujuk kepada seseorang sebagai pemenang, kita tidak bisa mengartikan dia sebagai orang yang mengalahkan orang lain, dan memenangkan dirinya sendiri.
a.jpg
Bagi kita, seorang pemenang adalah orang yang merespon secara otentik dengan menjadi seseorang yang mampu, bisa dipercaya, bertanggungjawab, dan asli, baik sebagai individu maupun sebagai anggota masyarakat.

2.jpg
Seorang pecundang adalah seseorang yang gagal merespon secara otentik. Seorang pemenang mempunyai potensi yang berbeda. Baginya sebuah pencapaian bukanlah sesuatu yang paling penting, yang paling penting adalah keaslian. Seorang pemenang mampu mengetahui dirinya sendiri, menjadi dirinya sendiri, menjadi orang yang mampu dan bertanggungjawab. Dia mengaktualisasikan keunikan yang ada pada dirinya dan menghargai keunikan yang ada pada orang lain.

Seorang pemenang tidak takut untuk melakukan apa yang ada di pikirannya dan menggunakan pengetahuannya. Dia dapat membedakan antara fakta dengan opini. Satu lagi, seorang pemenang peduli tentang dunia dan penghuninya. Dia tidak mengisolasikan dirinya sendiri dari masalah umum masyarakat. Dia melakukan apa yang dia bisa untuk membuat dunia ini menjadi tempat yang lebih baik.
JANGAN JADI PECUNDANG KAWAN! saat itu kamu adalah satu dari sejuta lantas mengapa harus tersungkur padahal kamu dulu adalah pejuang lantas mengapa sekarang menjadi pecundang terlalu lama melupakan bahwa tiap jalan ada tuntunan terlalu lama melupakan bahwa kamu berjalan dengan kekuatan setelah sekian lama terhenti apakah telah lupa nikmatnya usaha atau haruskah kecilmu dikembali atau bahkan ketika kau hanya setetes mani

tersenyumlah kawansmilePerjuangan itu indah untuk beribu kemenangan yg berharga semakin rintang cobaan semakin indah arti kemenangan tidak percaya?
maju terus Mwbers Berkreasilah aku slalu berdiri dibelakangmu dan membelamu

0 komentar:

Posting Komentar

yoona

yoona